Rabu, 08 Januari 2020

Tips Membuat Umpan Ikan Bawal Galatama Musim Hujan

Share Info ~ Bulan januari 2020 diawali dengan datangnya musim hujan yang cukup deras di beberapa daerah di indonesia dan menyebabkan banjir. Meskipun hujan melanda, hal itu justru tidak menyurutkan semangat para pemancing khususnya pemancing galatama untuk terus mengasah kemampuan mereka dalam meracik umpan galatama.

Nah pada edisi kali ini kami akan berbagi Tips Membuat Umpan Ikan Bawal Galatama Musim Hujan dengan media kacang yang bisa para pancinger gunakan untuk campuran umpan mancing galatama bawal. Penasaran bagaimana cara meracik umpannya? Langsung saja berikut resep umpannya di bawah ini.

Bahan - bahan yang harus disiapkan :
  • 1 Genggam kacang mete.
  • 1 Butir kemiri.
  • 3 Sdm santan kelapa.
  • 1/4 Kg kacang tanah kupas tanpa kulit.
  • Mentega wisman secukupnya untuk menggoreng kacang.
Cara Membuatnya :
  1. Pertama goreng kacang, kemiri, dan kacang mete hingga setengah matang pakai mentega ya lalu angkat dan tiriskan.
  2. Setelah itu tunggu 5 menit hingga sedikit dingin.
  3. Kemudian giling kacang hingga keluar minyak dan aduk sampai umpan kalis.
  4. Lalu tambahkan santan kelapa agar adonan lembut.
  5. Agar lebih joss beri 5-8 tetes Aquatic Essen, aduk merata.
  6. Dan umpan sudah siap digunakan.
Nah itulah Tips Membuat Umpan Ikan Bawal Galatama Musim Hujan yang dapat anda coba di rumah sebelum pergi memancing. Dijamin resep ini sudah terbukti ampuh dan telah teruji coba di kolam galatama ikan bawal dengan hasil yang memuaskan.

Karena dalam resep tersebut menggunakan Essen oplosan terbaik andalan para juara mancing yaitu dari AQUATIC ESSEN VARIAN AROMA TERBARU. Dimana essen ini memiliki berbagai jenis aroma essen seperti aroma buah-buahan, seafood, tenggiri, bunga melati, seribu bunga bahkan aroma rempah - rempah dengan kualitas mantap mampu meningkatkan nafsu makan ikan dan menambah perfoma umpan lebih baik.


Keunggulan dari Aquatic Essen :

  • Aroma essen lebih kuat dan tahan lama di dalam air.
  • Terbuat dari bahan alami yang sudah dioplos dengan tangan ahli.
  • Bagus untuk di segala medan/kondisi air kolam/tempat mancing.
  • Kemasan tersegel rapi sehingga menjaga kualitas produk dan aromanya.
  • Tidak mengandung zat-zat kimia berbahaya.
  • Rekomendasi dari para angler profesional.
  • Meski umpan menggunakan essen namun ikan hasil tangkapannya TETAP AMAN untuk dikonsumsi.
Untuk Anda Yang Berminat Ingin Order Aquatic Essen Aroma, Silahkan Klik Di Bawah Ini :

https://api.whatsapp.com/send?phone=6282263816767&text=Nama%20%3A%0AAlamat%20Lengkap%20%3A%0ANo%20Hp%20%3A%0AJumlah%20Pemesanan%20%3A%20Kode%20Produk%20%3A%0AD-WST

Atau bisa juga order via BUKALAPAK dan TOKOPEDIA

Phone : 0822-6381-6767 (Tlp/SMS/WA)
 
Terimakasih Atas Minat dan Kunjunagnnya. Semoga artikel ini bermanfaat dan menambah referensi dalam meracik umpan jitu khususnya untuk para pecinta mancing. Salam STRIKE Tasikmalaya.. MANTAP !!

Umpan Ikan Bawal Galatama Musim HujanJual Aquatic Essen


0 komentar:

Posting Komentar